Yeremia 11

Perjanjian Allah diingkari 1 Firman yang datang kepada Yeremia dariTuhan, bunyinya: 2 “Dengarlah perkataan-perkataan perjanjian ini dan sampaikanlah itu kepada orang Yehuda dan kepada penduduk Yerusalem! 3 Katakanlah kepada mereka: Beginilah firmanTuhan, Allah Israel: Terkutuklah orang yang tidak mendengarkan perkataan-perkataan perjanjian ini, 4 yang telah Kuperintahkan kepada nenek moyangmu pada waktu mereka Kubawa keluar dari […]

Yeremia 12

Keluhan Yeremia dan jawab Allah 1 Engkau memang benar, yaTuhan, bilamana aku berbantah dengan Engkau! Tetapi aku mau berbicara dengan Engkau tentang keadilan: Mengapakah mujur hidup orang-orang fasik, sentosa semua orang yang berlaku tidak setia? 2 Engkau membuat mereka tumbuh, dan mereka pun juga berakar, mereka tumbuh subur dan menghasilkan buah juga. Memang selalu Engkau […]

Yeremia 13

Ikat pinggang yang menjadi lapuk 1 Beginilah firmanTuhankepadaku: “Pergilah membeli ikat pinggang lenan, ikatkanlah itu pada pinggangmu, tetapi jangan kaucelupkan ke dalam air!” 2 Maka aku membeli ikat pinggang seperti yang difirmankanTuhan, lalu mengikatkannya pada pinggangku. 3 Sesudah itu datanglah firmanTuhankepadaku untuk kedua kalinya, bunyinya: 4 “Ambillah ikat pinggang yang telah kaubeli dan yang sekarang […]

Yeremia 14

Mengenai musim kering 1 FirmanTuhanyang datang kepada Yeremia mengenai musim kering. 2 Yehuda berkabung, pintu-pintu gerbangnya rebah dan dengan sedih terhantar di tanah; jeritan Yerusalem naik ke atas. 3 Pembesar-pembesarnya menyuruh pelayan-pelayannya mencari air; mereka sampai ke sumur-sumur, tetapi tidak menemukan air, sehingga mereka pulang dengan kendi-kendi kosong. Mereka malu, mukanya menjadi merah, sampai mereka […]

Yeremia 15

1 Tuhanberfirman kepadaku: “Sekalipun Musa dan Samuel berdiri di hadapan-Ku, hati-Ku tidak akan berbalik kepada bangsa ini. Usirlah mereka dari hadapan-Ku, biarlah mereka pergi! 2 Dan apabila mereka bertanya kepadamu: Ke manakah kami harus pergi?, maka jawablah mereka: Beginilah firmanTuhan: Yang ke maut, ke mautlah! Yang ke pedang, ke pedanglah! Yang ke kelaparan, ke kelaparanlah! […]

Yeremia 16

Hukuman Allah atas bangsa itu 1 FirmanTuhandatang kepadaku, bunyinya: 2 “Janganlah mengambil isteri dan janganlah mempunyai anak-anak lelaki dan anak-anak perempuan di tempat ini. 3 Sebab beginilah firmanTuhantentang anak-anak lelaki dan anak-anak perempuan yang lahir di tempat ini, tentang ibu-ibu mereka yang melahirkan mereka dan tentang bapa-bapa mereka yang memperanakkan mereka di negeri ini: 4 […]

Yeremia 17

Pergumulan nabi oleh karena bangsa yang berdosa 1 “Dosa Yehuda telah tertulis dengan pena besi, yang matanya dari intan, terukir pada loh hati mereka dan pada tanduk-tanduk mezbah mereka 2 sebagai peringatan terhadap mereka! — Mezbah-mezbah mereka dan tiang-tiang berhala mereka memang ada di samping pohon yang rimbun di atas bukit yang tinggi, 3 yakni […]

Yeremia 18

Pelajaran dari pekerjaan tukang periuk 1 Firman yang datang dariTuhankepada Yeremia, bunyinya: 2 “Pergilah dengan segera ke rumah tukang periuk! Di sana Aku akan memperdengarkan perkataan-perkataan-Ku kepadamu.” 3 Lalu pergilah aku ke rumah tukang periuk, dan kebetulan ia sedang bekerja dengan pelarikan. 4 Apabila bejana, yang sedang dibuatnya dari tanah liat di tangannya itu, rusak, […]

Yeremia 19

Pelajaran dari buli-buli yang pecah 1 Beginilah pula firmanTuhankepadaku: “Pergilah membeli buli-buli yang dibuat dari tanah, lalu ajaklah bersama-sama engkau beberapa orang tua-tua bangsa itu dan beberapa orang imam yang tertua, 2 kemudian berangkatlah ke Lembah Ben-Hinom yang di depan pintu gerbang Beling! Serukanlah di sana perkataan-perkataan yang akan Kusampaikan kepadamu! 3 Katakanlah: Dengarlah firmanTuhan, […]

Yeremia 20

Kutuk atas Pasyhur karena memenjarakan Yeremia 1 Pasyhur bin Imer, imam yang pada waktu itu menjabat kepala di rumahTuhan, mendengar Yeremia menubuatkan perkataan-perkataan itu. 2 Lalu Pasyhur memukul nabi Yeremia dan memasungkan dia di pintu gerbang Benyamin yang ada di atas rumahTuhan. 3 Tetapi ketika Pasyhur keesokan harinya mengeluarkan Yeremia dari pasungan itu, berkatalah Yeremia […]